Sabtu, 10 Desember 2011

Cara Tidur yang benar menurut islam

subhanallah walhamdulillah wala ilaha illallah
saya ingin berbagi pengetahuan tentang bagaimana tidur yang baik dan benar, sedikit bercerita tentang hal yg saya alami terkadang saya sendiri saja tidur asal-asalan yang penting nyaman apalagi kalo melihat kasur langsung tertidur tanpa memenuhi syarat''yang telah di tentukan dalam islam saya pernah  lupa  untuk membaca do'a ketika tidur lalu saya ketiduran asik''kan berbaring ntah mimpi atau bukan tiba-tiba badan saya kaku lemas tidak bisa bangkit dari tempat tidur dan saya benar-benar terpaku di tempat tidur, terasa seperti didekap/diduduki banyak orang di atas badan saya yg sulit untuk di angkat lalu semua tangan saya merinding seakan ketakutan tidak bisa berbuat apa menangis saja yang mungkin saya bisa jujur saya menulis blog inipun saya jadi merinding sendiri untuk mengingat hal seperti itu aneh dan uniknya saya sempat melihat jam seblum tertidur karena saya mengalaminy tidak lama sekitar 11an mnt saja tetapi saya merasa tidurny lama , tidak hanya sekali tapi berkali-kali ketika saya lupa berdo'a akan mau tidur...
mungkin inilah teguran Allah kpada saya supaya tidur itu tau caranya menurut islam..
terimakasih yang mau membaca kisah saya ^.^
baiklah langsung saja saya memberikan tips/syarat'' tidur yang benar menurut islam.

•Sebelum tidur kita di anjurkan untuk berwudu walaupun sebelumnya telah sholat isya'
•Setelah berwudhu kita menepukan kasur/tempat tidur kita 3x
•setelah itu kita di anjurkan untuk ber'doa sebelum tidur karena ada 2 malaikat yang akan menjaga kita di waktu tidur..
Do'a
بِاسْمِكَ اللّهُمَّ أَحْيَاوَأَمُوتُ
bismikallahumma ahya wa amutu
Artinya :
Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup dan mati

setelah itu lakukan posisi tidur menghadap kiblat dan posisi tangan di pipi kanan,jika sudah tertidur bebas mau gimana tidurnya karena tidak sadar lagi(mati)lihat gmbar:

• Sesudah Bangun Tidur Membaca Doa :
اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِى أَحْيَانَا بَعْدَمَا أَمَاتَنَا وَإِلَيْهِ النُّشُورُ
alhamdulillahil ladzi ahyana ba’da ma amatana wailaihin nusyur
Artinya :
Segala puji bagi Allah yang menghidupkan aku kembali setelah mematikan aku dan kepada Allah akan bangkit..

Alhamdulillah insyallah itulah tidur yang benar dan sehat.

*(ISLAM AGAMAKU ALLAH TUHANKU KA'BAH KIBLATKU)











Tidak ada komentar:

Posting Komentar